Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SIDOARJO
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
102/Pdt.Bth/2025/PN Sda Ir. PUSPITO NUGROHO BUNTORO ADRINA DEVANI SUGIRI Persidangan
Tanggal Pendaftaran Selasa, 25 Mar. 2025
Klasifikasi Perkara Objek Sengketa Tanah
Nomor Perkara 102/Pdt.Bth/2025/PN Sda
Tanggal Surat Selasa, 25 Mar. 2025
Nomor Surat
Penggugat
NoNama
1Ir. PUSPITO NUGROHO BUNTORO
Kuasa Hukum Penggugat
NoNamaNama Pihak
1MAMAD MUWADZIB, S.H.Ir. PUSPITO NUGROHO BUNTORO
2M. HIDAYAT, S.Ag., S.H., M.HumIr. PUSPITO NUGROHO BUNTORO
3RUDY WAHYU PRASETYO, S.H.Ir. PUSPITO NUGROHO BUNTORO
Tergugat
NoNama
1ADRINA DEVANI SUGIRI
Kuasa Hukum Tergugat
Nilai Sengketa(Rp) 0,00
Petitum
 
DALAM PROVISI :
 
 
 
 
• Memutuskan tentang permohonan eksekusi yang dimohonkan oleh PEMOHON EKSEKUSI, yang teregrister permohonan  No. : 07/Eks.GL/2025/PN.Sda pelaksanaannya dilakukan penundaan terlebih dahulu sampai dengan perkara Nomor : 0916/Pdt.G/2024/PN Sby jo No. 211/PDT/2025/PT SBY tanggal 11 Maret 2025, mempunyai putusan berkekuatan hukum tetap ( inkracht van gewijsde ) ;
 
 
PRIMER / POKOK PERLAWANAN :
 
 
1. MENERIMA dan MENGABULKAN PERLAWANAN PELAWAN untuk seluruhnya ;
 
2. MENYATAKAN bahwa PELAWAN adalah PELAWAN yang baik dan benar ; 
 
3. MENYATAKAN BATAL, TIDAK SAH dan TIDAK MEMPUNYAI KEKUATAN HUKUM mengikat Gross Risalah Lelang No. 1170/10.2/2024-01 tanggal 31 Juli 2024 atas nama PEMOHON EKSEKUSI ;
 
4. MENYATAKAN BATAL, TIDAK SAH dan TIDAK MEMPUNYAI KEKUATAN HUKUM mengikat atas proses lelang eksekusi Hak Tanggungan, objek agunan SERTIFIKAT HAK MILIK [ SHM ] No. 1420, luas tanah 210 M2 atas nama Insinyur Puspito Nugroho Buntoro, yang terletak di Perumahan Deltasari Jl. Delta Raya IV No. 16, Desa Ngingas, Kec. Waru – Sidoarjo pada tanggal 31 Juli 2024 yang dilaksanakan TURUT TERLAWAN ;
 
5. MENYATAKAN perkara permohonan eksekusi No. : 07/Eks.GL/2025/PN.Sda pelaksanaannya dilakukan penundaan terlebih dahulu sampai dengan perkara Nomor : 0916/Pdt.G/2024/PN Sby jo No. 211/PDT/2025/PT SBY tanggal 11 Maret 2025, mempunyai putusan berkekuatan hukum tetap ( inkracht van gewijsde ) ;
 
 
 
 
6. MENGHUKUM TERLAWAN / PEMOHON EKSEKUSI untuk membayar seluruh biaya perkara yang timbul dalam perkara ini ;
 
 
SUBSIDAIR ;
 
 
Mohon putusan lain yang seadil – adilnya dalam suatu peradilan yang baik dan benar ( ex aequo et bono ) ;
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak